Cara Mengatasi Lampu Printer Epson Berkedip 100% OK - RESET PRINTER EPSON
Bagi kalian yang punya printer Printer Epson dan punya masalah dengan lampu berkedip kuning dan tidak bisa digunakan untuk mencetak dokumen ?
Santai saja, karena kami akan memberikan cara untuk mengatasi dan memperbaikinya, agar Printer kalian bisa normal kembali seperti sediakan dan bisa digunakan.
Sedikit kami ulas dulu kenapa Lampu berkedip pada printer Epson tidak bisa digunakan untuk cetak?
Berikut penjelasan " Indikator berkedip pada printer L120,L300,L200 dan lainnya merupakan pesan atau tanda yang memberikan kepada pengguna bahwa printer yang digunakan ada masalah atau erorr.
Erorr banyak macam jenisnya, misal tinta habis, karena harus direset karena full memory, atau error lainya.
Dalam masalah ini kami bahas Erorr karena lampu berkedip kuning, ini karena memory atau tinta sampah sudah penuh jadi harus dilakukan Reset.
Langsung saja kita cara Reset Printer Epson :
Ada dua cara ,reset printr secara Manual dan reset printer dengan sofwear.
Cara Reset Manual langkah-langkahnya :
1. Hidupkan Printer
2. Lalu tekan tombol resume sekitar 5-10 detik dan lepaskan.
3. Setelah lampu indikator tinta menyala akan hilang dan printer sudah bisa digunakan.
- Tetapi jika printer masih menyala, ulangi lagi dengan cara no.2
Cara Reset dengan Sofwear :
1. Langkah pertama kalian Download sofwear Resetter Epson terbaru